Berikut ini adalah cara menghitung selisih dua buah tanggal yang diketahui kemudian menampilkan hasilnya dalam bentuk selisih tahun dan selisih bulannya. di visual basic 6, untuk mempraktekannya siapkan :
1. Buat 1 Project baru dengan 1 Form dan 1 Commandbutton2. Copy-kan coding berikut ke dalam editor form yang bertalian
Private Sub Command1_Click()
MsgBox SelisihTanggal(CDate("01/05/1999"), CDate("15/09/2002"))
'Contoh ini menghasilkan: 3.4 --> artinya: 3 tahun 4 bulan.
End Sub
Public Function SelisihTanggal(ByVal TanggalAwal As Date, _
ByVal TanggalAkhir As Date) As String
'Untuk menghitung selisih tahun dan bulan dari
'dua buah tanggal
Dim Tahun As Integer, Sisa As Integer
Dim SelisihBulan As Integer
On Error GoTo Pesan
SelisihBulan = DateDiff("m", TanggalAwal, TanggalAkhir)
Tahun = SelisihBulan \ 12
Sisa = SelisihBulan Mod 12
'SelisihTanggal = Tahun & " Tahun " & Sisa & " Bulan."
SelisihTanggal = Tahun & "." & Sisa
Exit Function
Pesan:
MsgBox "Tipe tanggal salah!", vbCritical, "Error Tanggal"
End Function
Tags:
contoh program vb6, contoh fungsi di vb6, cara penggunaan fungsi vb, tutorial vb6, download tutorial vb6, vb6 tutorial download, dasar dasar vb6, belajar vb6, cara mudah belajar vb6, vb6 artikel download, vb6 blog, contoh program vb6, artikel vb6, semua tentang vb6, vb6 api, cara menggunakan module, cara menggunakan class module
0 komentar:
Posting Komentar